PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA ALGEBRAIC EXPERIENCE MATERIAL (AEM) TERHADAP HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS) SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 BANYUPUTIH SITUBONDO

  • Noer Kharimatus Seftina STKIP PGRI Situbondo
  • Lisma Dian Kartika Sari STKIP PGRI Situbondo
  • Zainul Munawwir
Keywords: Alat Peraga, Penggunaan AEM, Higher Order Thingking Skill

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penggunaan alat peraga Algebraic Experience Material (AEM) terhadap Higher Order Thinking Skills (HOTS) siswa kelas VII SMP Negeri 1 Banyuputih Tahun 2019 / 2020 ditinjau dari tes kemampuan matematika serta untuk mengetahui faktor – faktor yang menyebabkan siswa keliru dalam menyelesaikan tes kemampuan matematika. Metode penelitian yang digunakan adalah metode campuran (Mixed Methods) dengan desain quasi eksperimen. Dari hasil penelitian diperoleh terdapat pengaruh yang signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol dalam segala aspek. Siswa dikategorikan mampu menyelesaikan tes kemampuan matematika. Faktor – faktor yang menyebabkan siswa keliru dalam menyelesaikan tes kemampuan matematika diantaranya adalah kelas eksperimen kurang teliti dalam proses penyelesaian hasil akhir sehingga membuat hasil tidak maksimal. Sedangkan kelas kontrol kurangnya pemahaman terhadap soal, ketidak lengkapan dalam membaca soal dan tidak fokus dalam proses pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta
Arikunto, S. 2011. Dasar – dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara.
Arikunto, S. 2012. Prosedur Penelitian. Jakarta : Rineka Cipta. Hadi, Sutrisno. 2011. Metode Research. Bandung : Alfabeta.
Fanny, A. M. (2016). IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS HOTS DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS MATA KULIAH PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR. JPD: Jurnal Pendidikan Dasar, 1(2). https://doi.org/10.17509/eh.v1i2.2736
Lihu, I., Ma’rufi, & Ilyas, M. (2019). Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Media Pembelajaran Berbantuan Aplikasi Geogebra untuk Meningkatkan Higher Order Thinking Skills Siswa Kelas VIII SMPB 6 Palopo. Jurnal Penelitian Matematika Dan Pendidikan Matematika: Proximal, 2(2), 39–52.
Ngafifi, M. (2014). Kemajuan Teknologi Dan Pola Hidup Manusia Dalam Perspektif Sosial Budaya. Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi Dan Aplikasi, 2(1), 33–47. https://doi.org/10.21831/jppfa.v2i1.2616
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Suryabrata, S. 2012. Psikologi Pendidikan. Jakarta : Raja Grafindo Persada.
Sutrisno, L., Kresnady, H., and Kartono. 2008. Pengembangan Pembelajaran IPA SD. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional.
Usman, H. 2007. Pembelajaran Statistik. Bandung : Alfabeta.
Usman, H. 2009. Metode Penelitian. Bandung : Alfabeta.
Published
2020-09-29
How to Cite
Seftina, N., Kartika Sari, L., & Munawwir, Z. (2020). PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PERAGA ALGEBRAIC EXPERIENCE MATERIAL (AEM) TERHADAP HIGHER ORDER THINKING SKILLS (HOTS) SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 BANYUPUTIH SITUBONDO. EDUSAINTEK: Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 7(2), 68-86. https://doi.org/10.47668/edusaintek.v7i2.70
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>