Peran Manajemen Kurikulum Pendidikan terhadap Masa Depan Bangsa

  • Zulwisli Zulwisli Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Agung Setiawan Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Andhika Herayono Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang
  • Nizwardi Jalinus Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Rijal Abdullah Universitas Negeri Padang, Indonesia
Keywords: manajemen kurikulum, pendidikan, masa depan, masa depan bangsa

Abstract

Pendidikan mengambil peran penting dalam menentukan eksistensi bangsa dimasa depan. Dalam proses pelaksanaan pendidikan dibutuhkan strategi yang dapat mewujudkan cita-cita bangsa itu sendiri. Strategi pendidikan akan menentukan arah dan tujuan pendidikan. Salah satu caranya adalah dengan memanajemen kurikulum pendidikan secara efektif sebagai pedoman yang digunakan dalam mengukur dan menyesuaikan kebutuhan pasar tenaga kerja. Sumberdaya manusia yang lahir dari dunia pendidikan dengan manajemen kurikulum yang baik akan memberikan kontribusi maksimal terhadap pasar tenaga kerja. Teknik Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang terus berupaya maksimal memberikan dedikasi terbaik untuk bangsa dengan memanajemen dan mengevaluasi kurikulum pendidikan secara berkala. Hal ini dibuktikan Teknik Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang dengan melahirkan sumberdaya manusia yang berkompeten dibidangnya. Setiap lulusan dibekali dengan kompetensi  berlisensi yang diakui oleh negara. Telah dilakukan survei lapangan di Jurusan Teknik Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang selama calon alumni mempersiapkan berkas syarat kelulusannya. Hal ini sebagai wujud dedikasi Teknik Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang untuk kemajuan bangsa dimasa yang akan datang.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aprilia, W. (2020). Organisasi dan Desain Pengembangan Kurikulum. Islamika, 2(2), 208–226. https://doi.org/10.36088/islamika.v2i2.711

AZIZAH, E. N., Tanto, O. D., Naningtias, S. A., & Rahmawati, R. U. (2021). Menyusun Kurikulum Paud (Perencanaan Pembelajaran Dari Rumah Selama Menghadapi Pandemi Covid-19). IJCE (Indonesian Journal of Community Engagement), 2 (1), 14–19. https://doi.org/10.37471/ijce.v2i1.215

Elfani, A. Y., Novaliendry, D., Kurniadi, D., Hadi, A., & Herayono, A. (2022). PERANCANGAN APLIKASI WEB PENGELOLAAN DOKUMEN UNIVERSITAS NEGERI PADANG Universitas Negeri Padang , Indonesia PENDAHULUAN Perkembangan teknologi informasi komputer saat ini mempengaruhi pemeliharaan dokumen dan telah mengubah pengelolaan konvensional menja. 9(1), 227–238.

Hamdi, M. M. (2020). Evalusi Kurikulum Pendidikan. Intizam, Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 66–75. http://ejournal.staida-krempyang.ac.id/index.php/intizam/article/view/248

Herdiansyah, D., & Kurniati, P. S. (2020). Pembangunan Sektor Pendidikan Sebagai Penunjang Indeks Pembangunan Manusia Di Kota Bandung. Jurnal Agregasi : Aksi Reformasi Government Dalam Demokrasi, 8(1), 43–50. https://doi.org/10.34010/agregasi.v8i1.2765

Huda, N. (2017). Manajemen Pengembangan Kurikulum. Al-Tanzim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 1(2), 52–75. https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v1i2.113

I. Fathurrochman. (2017). Implementasi Manajemen Kurikulum Dalam Upaya Meningkatkan Mutu Santri Pondok Pesantren Hidayatullah / Panti Asuhan Anak Soleh Curup Irwan Fathurrochman A . Pendahuluan Pesantren menurut pengertian dasarnya adalah tempat belajar para santri . Sebagai lemba. Tadbir, 1(01), 86.

I Ketut Soter. (2018). I Ketut Soter 16 MANAJEMEN PENDIDIKAN BERORIENTASI MASA DEPAN I Ketut Soter. 9, 16–26.

Indana, N., & Nurvita, L. (2020). Implementasi Manajemen Kurikulum Pesantren di Ponpes Al Urwatul Wutsqo Diwek Jombang. Al-Idaroh: Jurnal Studi Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 29–51. https://doi.org/10.54437/alidaroh.v4i1.129

Julaeha, S. (2019). Problematika Kurikulum dan Pembelajaran Pendidikan Karakter. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(2), 157. https://doi.org/10.36667/jppi.v7i2.367

Rasyid, H. (2015). Membangun Generasi Melalui Pendidikan Sebagai Investasi Masa Depan. Jurnal Pendidikan Anak, 4(1), 565–581. https://doi.org/10.21831/jpa.v4i1.12345

Saifulloh, A. M., & Darwis, M. (2020). Dalam Meningkatkan Efektivitas Proses Belajar Mengajar Di Masa Pandemi Covid-19. Bidayatuna, 03, 285–311.

Satya, Ruwah, N., Husnul, I., & Suharyadi, A. (2021). K e l o l a Jur n al Ma naj e m e n P e nd id ik a n Magister Manajemen Pendidikan FKIP Strategi Dosen Dalam Manajemen E-Learning Guna Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa di Perguruan Tinggi. 1, 34–48.

Sista, T. R. (2017). Implementasi Manajemen Kurikulum Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Educan : Jurnal Pendidikan Islam, 1(1). https://doi.org/10.21111/educan.v1i1.1288

Surur, A. M., & Nadhirin, A. U. (2020). Manajemen Waktu Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19 Pada TK Dharma Wanita 1 Baleturi. As-Sibyan: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 81–94. http://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/assibyan/article/view/2939

Published
2022-09-15
How to Cite
Zulwisli, Z., Setiawan, A., Herayono, A., Jalinus, N., & Abdullah, R. (2022). Peran Manajemen Kurikulum Pendidikan terhadap Masa Depan Bangsa. Jurnal Pendidikan Dan Kewirausahaan, 10(3), 987-995. https://doi.org/10.47668/pkwu.v10i3.556
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)