Menciptakan Loyalitas Pelanggan melalui Kepuasan e-Commerce Shopee
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand awareness dan brand image terhadap loyalitas pelanggan melalui kepuasan pelanggan sebagai variabel mediasi dengan subjek penelitian pada e-commerce shopee, dimana kode-kodenya adalah: brand awareness (X1), brand image (X2), customer loyalitas (Y), dan kepuasan pelanggan (Z). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dimana peneliti memilih sampel dengan pertimbangan tertentu dengan karakteristik yang telah ditentukan berdasarkan tujuan penelitian. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 70 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kesadaran merek berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Sedangkan citra merek berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa kesadaran merek dan citra merek berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Hasil uji analisis jalur menunjukkan bahwa kepuasan pelanggan bukan merupakan variabel mediasi antara kesadaran merek dan citra merek terhadap loyalitas pelanggan.
Downloads
References
Adi Sulistyo Nugroho, E-commerce Teori dan Implementasi, (Yogyakarta: Ekuilibria,2016
Adi, R. N. (2013). Analisisi faktor-Faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian dengan sistem pre-order secara online (Studi kasus pada online shop choper jersey). Skripsi universitas diponogoro.
Amelia dan Rezi Erdiansyah. (2018). Pengaruh Brand Awareness dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan. Prologia, Vol. 2, No. 2, Desember 2018, Hal 229 – 235
Databoks.katadata.co.id. (2021, 21 April). Penggunaan E-commerce Indonesia Tertinggi di Dunia. Diakses pada 6 November 2021 dari https://databoks.katadata.co.id/datapublish2021/06/04/penggunaan-ecommerce-indonesia-tertingg
Fandy, Tjiptono dan Greforius, Chandra. (2016). Pemasaran Jasa (Prinsip, Penerapan, dan Penelitian), Yogyakarta: Andi.
Kartajaya, Hermawan. 2014. WOW Marketing. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Keller, Kevin L. 2013. Strategic Brand Management ; Building, Measuring, and Managing Brand Equity. Fourth Edition Harlow, English : Pearson Education Inc
Kotler dan Keller. 2014. Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi Ke 13. Jakarta: Erlangga
Lodhi, Nawaz, Rab. 2013. Effect OF Brand Image On Brand Loyalty And Role Of Customer Satisfaction In It. Dalam World Applied Sciences Journal 26 (10): 1364-1370, 2013. Pakistan. Comsats Institute Of Information Technology Sahiwal.
Nauly, Chelsea dan Saryadi. (2021). Pengaruh Brand Image Dan Kualitas Produk Terhadap loyalitas Konsumen Melalui Kepuasan Konsumen J.Co donuts&Coffee java supermall Kota semarang. Jurnal Administrasi Bisnis, Vol. X, No. 2|980
Putri, Fani.N dan Happy Darmawan. (2019). Pengaruh Brand Awareness, Perceived Value, dan Brand Image Terhadap Customer Satisfaction. Jurnal Manajerial dan Kewirausahaan, Volume I No. 4/2019 Hal: 768-777
Rangkuti, Freddy. (2009). Strategi Promosi yang Kreatif dan Analisis Kasus Integrated Marketing Communication. Jakarta: PT. Gramedia PustakaU tama
Sangadji, E.M., dan Sopiah. 2013. Prilaku Konsumen: Pendekatan Praktis Disertai:Himpunan Jurnal Penelitian. Yogyakarta: Penerbit Andi
Wantara, Pribanus. 2015. The Relationship among Service Quality, Customer Satisfaction, and Customer Loyalty in Library Services. Journal Vol 4. Indonesia: Departement of Management, Faculty of Management, University of Trunojoyo
Copyright (c) 2022 Dwi Bhakti Iriantini
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal allows anyone to compose, correct, and do derivative works, even for commercial purposes, as long as they credit for the original work. This license is the freest. It is recommended for maximum distribution and use of licensed material.
The submitted paper is assumed not to contain any proprietary materials that are not protected by patent rights or patent applications; The responsibility for technical content and protection of proprietary materials rests with the authors and their organizations and not the responsibility of journal or its editorial staff. The primary (first/appropriate) author is responsible for ensuring that the article has been viewed and approved by all other authors. The author's responsibility is to obtain all necessary copyright waivers to use any copyrighted material in the manuscript before submission.
Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and allow the author(s) to retain publishing rights without restrictions. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and allow the author(s) to retain publishing rights without restrictions. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-SA or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
- Share a copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt a remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.