PELAKSANAAN PELAYANAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) PADA SEKOLAH DASAR AL-FATH CIRENDEU TANGERANG SELATAN
Abstract
Salah satu upaya dalam meningkatkan mutu pelayanan di bidang pendidikan adalah dengan melakukan penyaringan peserta didik pada program Penerimaan Peserta Didik Baru dengan sistem semi online. Pelayanan Penerimaan Peserta Didik Baru semi online bertujuan agar mempermudah pendaftaran, informasi serta pengolahan akan hasil pendaftaran. Metode penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian pelaksanaan pelayanan penerimaan Peserta Didik Baru pada SD Al-Fath Cirendeu Tangerang Selatan dilihat dari enam standar pelayanan prima: Prosedur pelayanan yang dinilai sederhana dan mudah dipahami oleh pendaftar; Waktu penyelesaian bergantung pada kecepatan dan ketepatan pendaftar dalam melakukan pembayaran; Semua biaya pelayanan terperinci dengan jelas dan dibayarkan sesuai dengan perincian; Sarana dan prasarana sudah tersedia dengan lengkap serta menunjang kegiatan sehingga menimbulkan rasa aman dan nyaman; Kompetensi petugas pemberi pelayanan dalam Penerimaan Peserta Didik Baru bersikap ramah, sopan, adil dan sesuai dengan bidang keahliannya masing-masing.
Downloads
Jurnal allows anyone to compose, correct, and do derivative works, even for commercial purposes, as long as they credit for the original work. This license is the freest. It is recommended for maximum distribution and use of licensed material.
The submitted paper is assumed not to contain any proprietary materials that are not protected by patent rights or patent applications; The responsibility for technical content and protection of proprietary materials rests with the authors and their organizations and not the responsibility of journal or its editorial staff. The primary (first/appropriate) author is responsible for ensuring that the article has been viewed and approved by all other authors. The author's responsibility is to obtain all necessary copyright waivers to use any copyrighted material in the manuscript before submission.
Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and allow the author(s) to retain publishing rights without restrictions. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and allow the author(s) to retain publishing rights without restrictions. Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi CC-BY-SA or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-SA or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
- Share a copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt a remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.