Pengaruh Kompensasi, Promosi Pekerjaan, Pengawasan dan Rekan Kerja terhadap Kepuasan Kerja

Studi Empiris di Bank Jatim Cabang Nganjuk

  • Bhaswarendra Guntur Hendratri Universitas Pangeran Diponegoro Nganjuk, Indonesia
Keywords: kompensasi, promosi pekerjaan, pengawasan, rekan kerja, kepuasan kerja

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh  penurunan kepuasan kerja dapat dilihat dari peningkatan jumlah karyawan yang berhenti sehingga penurunan kepuasan kerja tersebut menyebabkan penurunan kinerja karyawan. Kepuasan kerja bagi seorang pegawai merupakan faktor yang amat penting karena kepuasan yang diperolehnya akan turut dipengaruhi oleh kompensasi, promosi pekerjaan, pengawasan dan lingkungan kerja. Kepuasan kerja juga berhubungan dengan outcomes seperti kinerja, sehingga apabila kepuasan kerja semakin tinggi maka akan menimbulkan semangat dalam bekerja.  Pendekatan penelitiannya adalah pendekatan kuantitatif.  Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian asosatif. Populasi penelitian adalah keseluruhan objek yang sedang diteliti oleh peneliti yaitu 49 karyawan. karena  populasinya kurang dari 100 maka populasi diambil  semua, sehingga sampel dari penelitian ini adalah  49 karyawan di  Bank Jatim Cabang Nganjuk. Teknik pengumpulan datanya adalah observasi, angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier ganda. Hasil penelitiannya adalah  1) Ada pengaruh kompensasi terhadap kepuasan kerja.   2) Ada pengaruh promosi pekerjaan terhadap kepuasan kerja 3) Ada pengaruh pengawasan terhadap kepuasan kerja.  4) Ada pengaruh rekan kerja terhadap kepuasan kerja  5) Ada pengaruh kompensasi, promosi pekerjaan, pengawasan dan rekan kerja Terhadap kepuasan kerja.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alma, B. (2008). Manajemen Corporate dan Strategi Pemasaran Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Aurellia Farica, M., Marbun, S., Bisnis dan Pariwisata, F., & Triatma Mulya, U. (2023). Pengaruh Brand Awareness Dan E-Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian Pada Tokopedia Di Denpasar. Journal Research of Management (JARMA, 4(2), 153–168.

Azeez, R. O., Jayeoba, F., & Adeoye, A. O. (2016). Job satisfaction, turnover intention and organizational commitment. Personnel Psychology, 46(2), 259–293.

Banjarnahor, H., Hutabarat, W., Sibuea, A. M., & Situmorang, M. (2018). Job satisfaction as a mediator between directive and participatory leadership styles toward organizational commitment. International Journal of Instruction, 11(4), 869–888. https://doi.org/10.12973/iji.2018.11455a

Benu, I. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Guru Dan Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar se-Kecamatan Takari Kabupaten Kupang. Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 2(2), 82. https://doi.org/10.26740/jdmp.v2n2.p82-93

Budiono, A. (2020). Pengaruh kualitas pelayanan, harga, promosi, dan citra merek terhadap kepuasan pelanggan melalui keputusan pembelian. Equilibrium : Jurnl Pelatihan Pendidikan Dan Ekonomi, 17(02), 1–15. https://doi.org/10.25134/equi.v17i02.ABSTRACT

Creswell, J. W. (2018). Research Design: qualitative, quantitative, and mixed methods approaches. California: Sage.

Haryanti, N. (2019). Metode Penelitian Ekonomi. Bandung: Manggu.

Haryanti, N., & Baqi, D. A. (2019). Strategi Service Quality Sebagai Media Dalam Menciptakan Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan. Journal of Sharia Economics, 1(2), 101–128.

Haryanti, N., & Soebiantoro. (2024). Manajemen Pemasaran Perguruan Tinggi Berbasis Digital. Malang: Empatdua Media.

Indratno, D. L., & Siti Ramaini. (2018). Pengaruh Kepuasan Transaksi Online Dan Kepercayaan Terhadap Sikap Konsumen Pada E-Commerce. Jurnal Bisnis Teori Dan Implementasi, 9(2), 146–157.

Kamal, M. B. (2015). Pengaruh Kepemimpinan dan pengawasan terhadap Disiplin Kerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 15(1), 61–70.

Kristinae, V. (2018). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja (Studi Kasus pada Karyawan di Pujasera Palangka Raya). Jurnal Aplikasi Manajemen, Ekonomi Dan Bisnis, 2(2).

Kurniawan, M. B. (2021). pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi terhadap kepuasan Kerja Anggota Korps Brimob Polri. Jurnal Public Corner Fisip Universitas Wiraraja, 16(1), 58–78.

Lauren, J. (2017). Pengaruh kompensasi dan komitmen organisasional terhadap turnover intention dengan kepuasan kerja sebagai variabel mediasi pada karyawan pt.“x”. Agora, 5(1).

Mahendrawan, I. G., & Indrawati, A. D. (2015). Pengaruh beban kerja dan kompensasi terhadap kepuasan kerja PT. Panca Dewata Denpasar. EJurnal Manajemen Unud, 4(11), 3936−3961.

Malik, Saleem, & Ahmad, M. (2010). Work Life Balance and Job Satisfaction Among Doctors in Pakistan. South Asian Journal of Management, 17(2).

Martono, N. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif. PT. Rajagrafindo Persada: Jakarta.

Morissan. (2017). Metode Penelitian Survei. Jakarta: Kencana.

Parmin, P. (2017). Pengaruh Kompensasi, Kompetensi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Tidak Tetap (GTT) Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Fokus Bisnis: Media Pengkajian Manajemen Dan Akuntansi, 16(1), 21-39.

Popoola, S. O., & Fagbola, O. O. (2023). Work motivation, job satisfaction, work-family balance, and job commitment of library personnel in Universities in North-Central Nigeria. The Journal of Academic Librarianship, 49(4). https://doi.org/10.1016/j.acalib.2023.102741

Putranto, A. T., Kumara, D., & Syahria, S. (2021). Pengaruh Promosi dan Kualitas pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen pada Restoran Masakan Jepang En Dining. Jurnal Bisnis Dan Kajian Strategi Manajemen, 5(1), 57–68.

Putri, M. . (2022). Pengaruh Fleksibilitas Kerja dan kepuasan kerja terhadap motivasi kerja (studi kasus pada mitra Gojek di Wilayah kabupaten Sidoarjo). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2(2), 1–17.

Setiawan, A. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja. Agora, 5(3).

Sidharta, & Margaretha. (2011). Dampak komitmen organisasi dan kepuasan kerja terhadap turnover intention: studi empiris pada karyawan bagian operator di salah satu perusahan garment di Cimahi. Jurnal Manajemen, 10(12), 129−142.

Soebiantoro, & Haryanti, N. (2022). Perilaku Organisasi. Purbalingga: Eurika Media Aksara.

Sriyaningsih, Putu Martini, G., & Said, N. (2021). Analisis Pengaruh Work From Home dan Penggunaan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Universitas Muhammadiyah Jember, 1–13.

Sugama, I. (2017). Pengaruh Stres Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Studi pada Unit Layanan Pengadaan (ULP) …. Jurnal Ekonomi & Bisnis JAGADITHA, 4(1), 11–26. https://doi.org/10.22225/JJ.4.1.205.11-26

Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D.

Yanuariza, Hasan, A., & M.Rasuli. (2019). Pengaruh Perencanaan Anggaran, Pencatatan Administrasi, Sumberdaya Manusia, Komitmen Organisasi dan Lingkungan Birokrasi Terhadap Penyerapan Anggaran PNBP Kegiatan Pengamanan Objek Vital Pada Satker Jajaran Polda Riau. Ekonomi, 27(4), 409–423.

Published
2024-12-11
How to Cite
Hendratri, B. (2024). Pengaruh Kompensasi, Promosi Pekerjaan, Pengawasan dan Rekan Kerja terhadap Kepuasan Kerja. Jurnal Pendidikan Dan Kewirausahaan, 12(3), 1011 -. https://doi.org/10.47668/pkwu.v12i3.1520
Section
Articles