PENGEMBANGAN BACKEND MEDIA SOSIAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE SCRUM

  • Jasmine Erina Firdaus Universitas Islam Indonesia
  • Yudi Prayudi Universitas Islam Indonesia, Indonesia
Keywords: Teknologi, SCRUM, Backend, Ruby, Ruby on Rails.

Abstract

Anak-anak mudah sekali untuk mengakses teknologi tersebut. Situs web menjadi salah satu teknologi yang sangat mudah untuk diakses oleh semua kalangan. Akan tetapi, kurangnya sebuah aplikasi yang ramah anak membuat para orang tua khawatir ketika anak-anak mengakses sebuah situs web. Oleh karena itu, diperlukannya sebuah aplikasi yang ramah anak. Sehingga terciptalah sebuah aplikasi media sosial yang ramah terhadap anak bernama Samakaki. Proyek ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah sistem backend yang nanti akan berguna sebagai logika sistem dan basis data bagi aplikasi media sosial Samakaki. Backend yang dibangun menggunakan bahasa Ruby dan framework Ruby on Rails. Hal ini didasari oleh hal tersebut ramah untuk pemula karena kesederhanaannya pada syntax kode dan lebih aman karena menyediakan fitur keamanan dari sisi klien dan server. Selama pengerjaan proyek, metode yang digunakan adalah scrum. Dikarenakan scrum dinilai dapat menyelesaikan sebuah proyek lebih cepat dan mudah. Berdasarkan pemaparan di atas, pengembangan sistem backend dengan menggunakan metode scrum dipilih untuk pembuatan dan pengolahan basis data serta logika sistem untuk mendukung aplikasi Samakaki.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Damayanti, T., & Gemiharto, I. (2019). Kajian Dampak Negatif Aplikasi Berbagi Video Bagi Anak-Anak Di Bawah Umur Di Indonesia.

Dety, ) *, Karlina, A., Ani, ), Aeni, N., Aah, ), Syahid, A., Program, ), Pendidikan, S., Sekolah, G., Kampus, D., & Sumedang, D. (2020). Mengenal Dampak Positif Dan Negatif Internet Untuk Anak Pada Orang Tua.

Dwi Praba STMIK Nusa Mandir Jakarta, A. (2018). Aplikasi Rekap Mengajar Berbasis Webiste Dengan Database PostgreSQL. In Ijns.org Indonesian Journal on Networking and Security (Vol. 8). Online.

Fuadah, Y. T. (2021). Peran Orangtua Milenial Dalam Penggunaan Sosial Media Pada Anak Usia Dini (Vol. 7, Issue 1).

Pangestika, R., & Dirgahayu, R. T. (2021). Pengembangan Back-end Sistem Informasi Pendataan Sekolah Desa Komunitas Pendar Foundation Yogyakarta.

Saleh, K. R. (2024). Implementasi Metode Agile Serta Proses Bisnis Dalam Pengembangan Dan Perancangan Aplikasi Bergerak Mecha Sebagai Penyedia Layanan Perbaikan Kendaraan. Sains Dan Teknologi, 11(1), 2024–2087. https://doi.org/10.47668/edusaintek.v11i1.959

Saputra, D., & Fathoni Aji, R. (2018). Analisis Perbandingan Performa Web Service Rest Menggunakan Framework Laravel, Django Dan Ruby On Rails Untuk Akses Data Dengan Aplikasi Mobile (Studi Kasus: Portal E-Kampus STT Indonesia Tanjungpinang). Bangkit Indonesia, 2.

Schwaber, K., & Sutherland, J. (2020). Panduan Scrum.

Suharno, H. R., Gunantara, N., & Sudarma, M. (2020). Analisis Penerapan Metode Scrum Pada Sistem Informasi Manajemen Proyek Dalam Industri & Organisasi Digital. Majalah Ilmiah Teknologi Elektro, 19(2), 203. https://doi.org/10.24843/mite.2020.v19i02.p12

Waruwu, T. S. (2019). Implementasi Postgresql Sebagai Sistem Manajemen Basis Data Pada Pendaftaran Mahasiswa Baru Berbasis Web.

Witania, A., Dana Nugraha, A., Fajar Sari, L., Lia Megawati, N., & Nur Fadillah, N. (2022). Analisis Perbandingan Metode Manajemen Proyek Ti Yang Paling Sering Digunakan Di Indonesia Dan Luar Negeri: A Literature Review (Vol. 15, Issue 2).

Published
2023-09-18
How to Cite
Firdaus, J., & Prayudi, Y. (2023). PENGEMBANGAN BACKEND MEDIA SOSIAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE SCRUM. EDUSAINTEK: Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 11(2), 416 - 430. https://doi.org/10.47668/edusaintek.v11i2.1020
Section
Articles